Pernahkah Anda mengalami Komputer/laptopnya tidak bisa diakses atau Login windows nya failed, karena lupa password pada User ID Administrator?
Kok bisa ya...dipassword kok lupa sendiri?...yah namanya juga manusia tempatnya lupa. jadi maklum ya kan? tapi semua ini jadi ada hikmahnya .. tambah ilmu n pengalaman...
Coba Anda searching di Internet mengenai reset windows password...sampai akhirnya didapat jawabannya yang saya tulis lagi di artikel ini. Jadi sekarang saya mau berbagi pengalaman juga nih di tulisan kali ini tentang Reset Password Administrator Windows terutama Windows 7. (bisa juga untuk versi windows lainnya kok)
Nah bagi yang masuk login windows-nya gagal melulu karena lupa password...silakan ikuti langkah2 berikut :
1. Download dulu File Iso bootingnya yang bernama Trinity Rescue Kit 3.3
2. Setelah selesai didownload filenya, buat cd boot atau Flasdisk boot dengan program unetbootin agar bisa digunakan untuk proses booting nya (bootable cd / flashdisk).
Jangan Lupa : Anda perlu merubah nama volume label Flashdisk Anda menjadi “TRK_3-3 (Anda dapat merubahnya dengan mudah di windows explorer dengan cara klik kanan di drive flashdisk booting Anda, lalu rename menjadi “TRK_3-3″)
3. Cek Username login windows yang akan Anda reset passwordnya. (Dapat dilihat ketika akan masuk login windows dan ingat baik-baik nama usernya)
Contoh yang sudah saya siapkan user yang akan direset bernama “Sije” dengan status administrator.
4. Re-start windows dan Set booting ke cd/dvd atau flashdisk melalui bios. Biasanya untuk pc/laptop/netbook keluaran terbaru sudah support booting lewat flashdisk.
5. Pilih menu “run trinity rescue kit 3.3 (default) dilayar yg muncul saat booting seperti gambar :
6. Jika ada message file not found atau cd / flashdisk tidak terdetek, mungkin Anda perlu merubah nama volume label Flashdisk Anda menjadi “TRK_3-3″. (Anda dapat merubahnya dengan mudah di windows explorer dengan cara klik kanan di drive flashdisk Anda, lalu rename menjadi “TRK_3-3″).
7. Tekan “y” jika ada pertanyaan selama booting berjalan, sampai muncul menu shell seperti ini, kemudian kita ketik perintah “winpass -u Sije” (Sije = user yang akan saya reset)
8. Sehingga Akan muncul informasi mengenai user yang ada di windows 7 sperti gambar :
Ketikkan angka 1 untuk perintah mereset password.
Dan....Selesai. Password telah di reset.
Saya coba login dengan user Sije dan passwordnya dibiarkan kosong. Alhamdulillah....berhasil !!
Ok selamat mencoba....semoga bermanfaat.
source : http://trinityhome.org/
http://wisnuprabowo.com
9 comments:
Thank BAnget Browwwwwwwwwwwwwwww
OK sama2 Bro...Gudlak
cara install ke usb'nya gimana?? :(
Inez> Untuk membuat flashdisk jadi bootable nya?
Klik di post kami yg lain :
http://roemah-ilmoe.blogspot.com/2009/12/cara-membuat-flash-disk-menjadi.html
gan…
kenapa di windows 7 saya cuma bisa login pake user admin, tapi user standar (tamu) tidak bisa,
selalu setelah dimasukin password pd user tamu, kembali lagi ke halaman awal user login,
saya bingung, karena tidak ada pesan error atau tanda2 apapun…
mhn pencerahannya
pls….send solution via email
rical_rid@yahoo.com
masih WORK gan...
berhasil!
cuma tambahan sedikit kalo nama flashdisk nya juga harus diseusaikan dengan versi TRK nya.
TRK yang saya download TRK 3.4 jadi nama flashdisknya "TRK_3-4"
waduh ndak berhasil di ane. :( udah ane reset pke cara ente sm video yg di trinity but still not working :(. need help
Makasih Sob,, Postingan Loe Sangat Membantu,,,,
Gue Baru Nyelesaiin Masalah yg sama,,, Sekarang Sudah Bisa Thanks
Thanks Sob Gue Pake Playsdisk Bisa
Post a Comment